SENI MELINDUNGI MELINDUNGI KELUARGA LEWAT PERJANJIAN KAWIN

Rp175000.00

"Banyak yang menganggap perjanjian kawin adalah persiapan untuk perpisahan. Namun, benarkah demikian?

 

Seni Melindungi Keluarga melalui Perjanjian Kawin hadir untuk mendobrak mitos tersebut. Buku ini mengupas sisi lain perjanjian kawin bukan sebagai bentuk ketidakpercayaan, melainkan sebagai 'payung sebelum hujan' yang melindungi aset, bisnis, dan masa depan finansial keluarga dari risiko yang tidak terduga. Dengan bahasa yang ringan namun berbobot, buku ini akan memberikan informasi kepada Anda tentang perjanjian kawin sekaligus menuntun Anda memahami bagaimana sebuah dokumen hukum dapat menjadi instrumen cinta yang paling realistis dalam menjaga keharmonisan rumah tangga di tengah ketidakpastian dunia modern."


Penulis  Taufik Hidayat, S.H, M.Kn

Editor : Zaza dan Lina
Penerbit : Yayasan Putra Bangsa Al Hamzah
Cover : Soft Cover
ISBN : (Dalam Proses)
Jumlah Halaman : 210 Halaman
Gramasi Kertas : 90 gram

Ukuran : 15 X 25 cm